Tutorial Menggunakan Pathfinder Adobe Illustrator

519
0

Step 12

Langkah selanjutnya, seleksi kedua shape atau objek yang telah dibuat tadi kemudian kita gunakan fitur pathfinder yang kesepuluh, yaitu Minus Back. Fungsi Minus Back dalam pathfinder adalah kebalikan dari minus front yang ada pada step 4 yaitu memotong kedua objek dan hanya menyisakan sebagian bentuk dari objek pertama, seperti gambar di bawah ini.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *